KARET KAKI HOLLOW 2x2
UKURAN:
- Diameter lebar : 18mm
- Diameter panjang: 18mm
Karet Hollow 2x2 dengan lubang bulat adalah solusi tepat untuk melindungi lantai rumah atau kantor dari goresan kaki kursi, meja, atau pipa besi yang tajam. karet ini dapat digunakan sebagai kaki meja, kursi/sofa, lemari/rak dan berbagai jenis furniture lainnya.
Fitur Utama:
- Terbuat dari bahan rubber berkualitas
- Melindungi lantai dari goresan
- Mengamankan furniture agar tidak licin dan mudah bergeser
- Memperindah tampilan ruangan
Dengan Karet Hollow ini Anda tidak perlu khawatir lagi dengan kerusakan pada lantai akibat gesekan furniture. Selain itu juga dapat memberikan sentuhan estetika pada ruangan Anda.