Kualitas produk:Produk Baik, sesuai dengan di gambar. Bahan yang digunakan lembut halus enak dipakai, ukurannya sesuai pas sesuai, warna soft jadi bisa digunakan di model atau warna baju yang banyak
Jahitan nya rapih, modelnya bagus kekinian.
Pengiriman cepat dan tepat waktu.
Packaging rapih masih ada merknya.