•Tempatkan Channa di outdoor agar bisa terkena sinar matahari secara langsung,
•bisa juga ditempatkan di halaman rumah, teras, rooftop atau bisa disesuaikan
•dengan lokasi rumah kamu.
•Tapi perhatikan juga faktor lain, seperti ada atau tidaknya hama, sulit atau mudahnya
•akses dalam pengecekan dan lain sebagainya.
•Pastikan tidak terlalu jauh dengan lokasi rumahmu.
•Berikan pakan berprotein tinggi untuk Channa maru, seperti jangkrik, cacing tanah,
•ulat hongkong, ulat jerman dan udang.
•Pakan itu sangat penting untuk proses treatment bunga pada Channa,
•karena dengan pilihan pakan yang tepat tentu saja bisa memaksimalkan proses
•treatment bunga pada ikan Channa mu