Product description
TEKIRO Gergaji tangan 2 mata ukuran 18 & 20 Inch
Merupakan alat pemotong kayu dengan 2 mata yang telah dilaku panas sehingga keras dan tidak mudah tumpul. Dengan bagian inti yang tetap lembut, sehingga tidak mudah rusak.
Gergaji 2 mata umumnya lebih cepat dalam pemotongan dan cocok untuk pemotongan kayu kasar. Meskipun hasil potongannya mungkin tidak sehalus gergaji 3 mata, gergaji 2 mata sering digunakan untuk pekerjaan konstruksi atau proyek yang tidak memerlukan tingkat kehalusan yang tinggi.
Kegunaan : Gergaji 2 mata sering digunakan di lokasi konstruksi, atap, dan proyek-proyek yang memerlukan pemotongan cepat tanpa memperhatikan kehalusan potongan yang sangat tinggi.
Pembeli dapat memilih ukuran 18 atau 20 Inch.
!! Terdapat harga reseller !!
Untuk daerah surabaya bisa COD
Toko buka setiap hari senin-sabtu 08.30-16.30