Alhamdulillah paket sudah sampai di Tangerang dengan selamat
Semoga cocok untuk trotolan saya
Terimakasih seller 🙏🙏
July 8, 2024
r**😎
Item: Default
Barang udh nyampek peking rapih moga cocok
June 28, 2024
h**_
Item: Default
Fast respon...gk nyesel beli disini. ToP
January 16, 2024
B**P
Item: Default
Barang mendarat dengan mulus dan cepat
March 16, 2025
i**9
Item: Default
Produk nya bagus n kurirnya ramah
September 2, 2023
v**y
Item: Default
minyak ikannya bagus pokok nya
July 19, 2024
F**h S**l
Item: Default
Kualitas pengerjaan:Bagus
February 4, 2024
b**k
Item: Default
Kualitas pengerjaan:Bgus
September 15, 2024
u**2
Item: Default
Cocok untuk burung kicau
June 25, 2024
꧁**꧂
Item: Default
Rekomend mantul,. 👍👍👍👍👍
September 13, 2024
B**x
Item: Default
Blm di pake....recomend
October 3, 2023
E**0
Item: Default
Moga hasilnya memuaskan
October 2, 2023
e**a
Item: Default
Kemasan rapih
September 1, 2023
j**a
Item: Default
Barang cepat
August 2, 2024
R**🫡
Item: Default
Bagus
December 29, 2023
E**
Item: Default
Mantapp
February 15, 2024
Y**4
Item: Default
Mantep
December 30, 2023
F**e
Item: Default
Sampai
December 18, 2023
a**g 9**
Item: Default
Mantap
October 6, 2023
Media Berkicau
7 items
Shop performance
Better than 88% of other shops
Ships within 2 days
81%
Responds within 24 hours
83%
Product description
Nutri Fish Oil adalah suplemen yang sangat bermanfaat bagi burung kicau Anda. Setiap pembelian Nutri Fish Oil akan mendapatkan suntikan dan sticker Media Berkicaunya juga. Nutri Fish Oil mengandung energi sebesar 240,6 kilokalori, serta mengandung asam Lemak Omega-3 yaitu DHA dan EPA yang baik untuk kecerdasan dan metabolisme tubuh burung.
Pemberian Nutri Fish Oil secara teratur dapat meningkatkan kecerdasan burung dalam menirukan kicauan burung lain. Selain itu, Nutri Fish Oil juga dapat memaksimalkan performa burung saat dilombakan. Nutri Fish Oil meningkatkan metabolisme serta mengoptimalkan fungsi dalam tubuh burung kicau.
Vitamin A pada Nutri Fish Oil bermanfaat untuk kesehatan bulu pada burung akan sehat dan berkilau. Nutri Fish Oil juga dapat menambah nafsu makan burung. Selain itu, Nutri Fish Oil juga dapat mencegah burung kicau dari hal berikut: kurang tenaga, gagal mabung, kaki medang, mata sayu, burung macet bunyi, dan sebagainya.
Aturan pakai Nutri Fish Oil sangat mudah. Kocok dahulu sebelum digunakan dan pastikan suntikan dalam keadaan bersih dan steril. Untuk burung trotol/muda berikan Nutri Fish Oil 0,3 ml disuntikan ke jangkrik 3x dalam seminggu. Untuk burung dewasa berikan Nutri Fish Oil 0,5 ml disuntikan ke jangkrik 3x dalam seminggu. Untuk setingan burung lomba berikan Nutri Fish Oil 0,5ml disuntikan ke jangkrik atau diteteskan ke kroto H-3 & H-2 Lomba. Untuk burung mabung berikan Nutri Fish Oil 0,5 ml disuntikan kejangkrik 2x dalam seminggu. Berikan Nutri Fish Oil secara teratur dan imbangi dengan perawatan yang konsisten agar terciptanya Murai Batu yang sehat, cerdas, dan memiliki metabolisme tubuh yang Prima.
Dengan Nutri Fish Oil, burung kicau Anda akan mendapatkan manfaat yang luar biasa. Jangan ragu untuk memberikan Nutri Fish Oil pada burung kicau Anda dan lihatlah perubahan yang terjadi pada burung kesayangan Anda.