Product description
SORBITOL PLUS berupa cairan berwarna kuning yang diformulasikan secara khusus dengan penambahan berbagai jenis vitamin yang berguna untuk memperbaiki kondisi DOC bagi hewan ternak terutama pada ayam.
- Sorbitol ......................... 100 g
- KCL ................................. 0.6 %
- NaCl ............................... 0.9 %
- Vit B1 ................................ 2 g
- Vit B6 ................................ 4 g
- Vit B12 .............................. 4 mg
- Vit B2 ............................. 0.6 g
- Nikotinamid ................... 15 g
- Memperbaiki kondisi DOC
- Mengurangi angka kematian
- Meningkatkan nafsu makan
- Mencegah dehidrasi pada kasus gumboro dan penyakit infeksi lainnya
Antidefisiensi vitamin dan mineral pada unggas
DOSIS DAN CARA PEMAKAIAN :
- 2 ml per 1 liter air minum
- Berikan 2-3 hari berturut-turut untuk keadaan DOC baik
- 4 hari berturut-turut untuk DOC yang lemah atau stress
- 7 hari berturut-turut untuk mempercepat proses penyembuhan penyakit
- Dapat dikombinasi dengan antibiotik atau vitamin
KEMENTAN RI No. D. 21073974 PTS.1
Foto Produk adalah hasil foto asli dari kami. Selain platform online kami juga tersedia toko offline di Blitar Jawa Timur, jadi silahkan chat admin untuk CEK STOK DAN EXPIRED BARANG.
1. Pengiriman setiap hari senin s/d jum’at pukul 13.00 WIB, lewat dari itu dikirim keesokan harinya, sabtu-minggu = libur
2. Pengeklaiman kekurangan/salah produk WAJIB mengirim video unboxing full tanpa jeda/stop
3. Tanpa Video Unboxing maka komplain tidak diterima, harap komplain dengan baik dan jujur
4. Paket rusak saat pengiriman langsung komplain ke pihak jasa kirim
5. Packing standar kami usahakan seaman mungkin sesuai kebutuhan dan tingkat kerentanan paket
6. Untuk keamanan paket dan pembelian dalam jumlah banyak bisa menggunakan tambahan packing kardus dan bubble wrap
7. ORDER = SETUJU dengan semua ketentuan kami.
Untuk segala macam Obat Peternakan dan Pertanian, simpan ditempat kering, sejuk dan terhindar dari paparan sinar matahari langsung. Hindari dari jangkauan anak-anak.
100 % GARANSI UANG KEMBALI APABILA PRODUK TIDAK ORIGINAL.