Product description
The smell of a dreamy perfume. Fresh, masculine and luxury scent. Invigorating \"crunchy\" opening. Reminds me of biting into a tart apple with juices flowing down it right when I spray it. Overall it's a grapefruit lemon/lime apple type fragrances that gets \"dirtier\" over type. The dry down is very smoky and vetiver like. It's blended masterfully.
• TYPE : ALL ROUND Fragrance
• CLASSIFICATION : citrus, aromatic, fresh spicy, green
• INSPIRED : r*ja elysium pour homme
--TOP : grapefruit, lemon, bergamot, lime, thyme, galbanum, artemisia
--MIDDLE : vetiver, juniper berries, black currant, apple, pink pepper, cedar, nagarmotha, lily of the valley, rose, jasmine
--BASE : ambergris, leather, vanilla, benzoin, labdanum
• TOTAL SPRAY RECOMMENDATION : 10-12 spray
-----------------------------------------------------------------------------------------
TIPS REKOMENDASI PEMAKAIAN PARFUM YANG BAIK :
1. Pastikan badan bersih & mandi terlebih dahulu, agar kulit tubuh terasa lebih lembab.
2. Semprotkan parfum pada jarak 15 - 25 cm agar wangi dapat menyebar.
3. Semprotkan parfum sebanyak 6-12 spray per pemakaian (sesuaikan dengan karakter wangi parfumnya, karakter wangi soft & fresh cenderung membutuhkan semprotan parfum lebih banyak dibanding wangi berat seperti woody dsb.).
4. Kombinasikan 6-12 spray tadi di area kulit & pakaian (area nadi kanan-kiri, siku dalam kanan-kiri, belakang telinga kanan-kiri, belakang leher, di baju bagian dada, di baju bagian pundak kanan-kiri).
5. Jangan digosok saat parfum telah disemprotkan ke kulit (karena akan merusak notes), biarkan parfum sampai meresap dengan sendirinya.
5. Pergunakan parfum di waktu dan kondisi yang telah direkomendasikan pada deskripsi masing-masing varian.
6. Hal-hal tersebut bertujuan untuk mengeluarkan potensi SPL (Sillage, Projection, Longevity) yang maksimal pada parfum dengan ketahanan wangi 5-8 jam sesuai dengan standard EDP.*
*Hasil dari SPL bisa berbeda beda pada setiap kulit, diarenakan banyak faktor eksternal lainnya.