Mohon maaf sebelumnya, saya membeli paket ini dengan harapan pas/sesuai dengan ukurannya. Namun setelah saya pakai ternyata ukurannya tidak pas. Maka dari itu, pendapat saya berikan ukuran yang bisa di rikuest agar orang lain tidak ragu akan membelinya.
Untuk barang nya bagus saya beri bintang 3🙏🙏