About this product
BahanKatun
MusimSemua musim
Panjang LenganLengan panjang
PolaPolos
Brandmiabelle
Product description
Di sebuah desa kecil yang damai, hiduplah empat orang sahabat yaitu choco chip, red velvet, gingerbread dan oreo. Mereka adalah sekumpulan biscotti lezat yang terkenal dengan rasa yang luar biasa dan renyah yang tak terbantahkan.
Choco chip, sang pemimpin adalah biscotti dengan taburan potongan cokelat, Red velvet yang manis dan lemah lembut, Gingerbread yang bijaksana dan Oreo yang suka berbuat nakal tapi berhati baik.
Setiap hari mereka berkumpul di toko roti menghabiskan waktu bercerita, bermain dan bereksperimen dengan resep baru.
Yuk teman-teman berkunjung ke toko roti dan bermain bersama biscotti friends :)
Set Panjang Biscotti - Piyama baju tangan panjang dan celana panjang. Pilihan warna mix match yang cantik dengan design patch bordir yang ekslusif.
Terbuat dari bahan kaos 100% cotton premium, lembut, adem dan sudah tersertifikasi SNI sehingga aman di gunakan.
S -- Usia 3-6 bulan - Baju - LD 26cm, P 32cm - Celana - P 40cm
M -- Usia 6-12 bulan - Baju - LD 28cm, P 34cm - Celana - P 44cm
L -- Usia 1-2 tahun - Baju - LD 30cm, P 36cm - Celana - P 48cm
* usia hanya panduan, tergantung besar anak masing-masing (lihat gambar size chart)
** toleransi pengukuran +/- 1cm
⚠️PENTING mohon di baca terlebih dahulu ⚠️
🎦 Harap membuat video unboxing paket dari awal sampai produk terlihat dan cek secara menyeluruh. Harap berhati-hati saat membuka paket terutama saaat menggunakan benda tajam. Klaim hanya akan di layani jika disertai video yang memadai.
💬 Jika ada kesalahan/ketidaksesuaian pengiriman harap konfirmasi terlebih dahulu melalui chat admin, kami akan bertanggungjawab dan memberikan pelayanan yang terbaik untuk customer. Mohon kerjasama-nya untuk tidak memberikan review yang merugikan.