Product description
Rak handuk Stainless SUS 304 CHROME KILAT.
Cocok digunakan dikamar mandi rumah, hotel, gym, dll.
Ada harga ada kualitas ya
Warna: Black (Kami juga jual model yg sama dgn warna stainless chrome)
Ada 6 tipe yg bisa dipilih. Silahkan pilih tipe yang diinginkan pada saat checkout, atau kami akan kirimkan random ya.
Apa keunggulan Rak Handuk Grosir Kamar Mandi?
- Diameter pipa samping 2,5 cm
- Diameter pipa tengah 1,5 cm
- Desain mewah dan elegant
- Pemasangan yang mudah (sudah termasuk skrup dan fischer nya ya)
- tipe Towel Bar bisa dilipat sehingga cocok untuk menghemat tempat
Best Deal banget ya untuk high quality product
1x Baut Skrup dan Fischer