* Flap disc (Amplas Susun) merupakan alat abrasive, sangat cocok untuk membersihkan karat pada permukaan besi dan pengerjaan finishing pada suatu proses fabrikasi, awet dalam penggunaan dan memberikan hasil yang halus.
* Grid No 60,80,120,150,180,240,400 ( semakin kecil nomor grid semakin kasar, Semakin Besar Nomor Grid Semakin Halus )