Packing aman, ternyata ada tempat taruh hp jadi anak ngga rewel pas makan 👍👍
August 9, 2023
POCOBY BABY
9 items
Product description
Hadir! Kursi Makan Bayi yang Menyenangkan dan Aman!
️ Membuat setiap makanan menjadi momen yang nyaman dengan kursi makan bayi kami. Didesain dengan cinta untuk kenyamanan dan keamanan, memastikan si kecil dapat menikmati makanan dengan senang hati. Jadikan momen makan yang tak terlupakan dengan kursi makan bayi kami yang praktis dan bergaya.
Kursi makan memudahkan anak untuk makan bersama dengan orang tua di meja yang sama. Hal ini akan membantu mengembangkan kemampuan sosial dan makan mereka.
Kenapa memilih Kursi Makan Bayi kami?
1. 2 pilihan ketinggian
2. Tray makan terdapat holder untuk botol/gelas
3. Tray makan terdapat holder untuk handphone
4. Tray makan dapat dilepas
5. Tahan air dan mudah di bersihkan
6. Ada Seatbelt pengaman
Ukuran:
• Rendah : 57 x 46 x 45 cm
•Tinggi: 85 x 57 x 63 cm
Buat momen makan menjadi saat yang menyenangkan dan penuh keceriaan dengan Kursi Makan Bayi kami!
sangat cocok untuk kebutuhan kursi makan bayi di hotel, restoran, cafe dan rumah tangga. ️