respon dan pengiriman penjual cepat. Produk cukup sesuai deskripsi, kualitas lumayan bagus. Nomor kode kuncinya gak bisa direset ulang. Size-nya kekecilan untuk beberapa dokumen nasional kita, terutama jika dokumen tersebut dilaminating. Volumenya juga ternyata tidak sebesar yang tampak di gambar. Untuk dokumen2 biasa ukuran A4 masih muat, tapi kalau diploma atau ijazah tertentu gak akan muat. Jadi untuk dokumen yang lain saja ya.