About this product
Jenis GaransiGaransi Pabrik Produksi
Product description
SMART SENSOR pH + Temperature Meter Pen-Type
Pengukur pH berbentuk pena yang mudah dibawa ke mana-mana. Memiliki fungsi ganda untuk mengukur pH dan suhu larutan dengan akurasi yang tinggi. Cocok untuk digunakan secara pribadi maupun industri.
- Rentang Pengukuran pH: 0.00 - 14.00 pH
- Pengulangan Alat: ±0.03 pH
- Unit Suhu: Celsius, Fahrenheit
- Layar dengan lampu latar: PH818 / PH818M
- Lampu peringatan merah di layar: PH818 / PH818M - 12.5 pH
- PH818: Cairan (air, larutan, dll.)
- PH818M: Cairan dan Semi-Padat (daging, roti, buah, dll.)
- PH818 / PH818M: 2 x 1.5V AAA (tidak termasuk)
- 1 unit PH818/PH818M (sesuai varian)
- 2 unit bubuk larutan pH 4.00 (untuk kalibrasi)
- 2 unit bubuk larutan pH 6.86 (untuk kalibrasi)
- 2 unit bubuk larutan pH 9.18 (untuk kalibrasi)
- 2 unit bubuk KCl (untuk perendaman probe)
- 1 unit soft pouch (PH818)
- 1 unit hard pouch (PH818M)