Bahan kaosnya adem, kit nya juga lengkap. makasih seller:)
June 9, 2024
Hotix Ventures
1 item
About this product
Garis LeherCrew Neck
UkuranPas
Product description
T-shirt Spray it by Hotix Ventures.
Ā
UNTUK PEMILIHAN INISIAL PADA KERTAS STICKER SILAHKAN ISI DI BAGIAN PESAN SAAT CHECKOUT! JIKA TIDAK DI ISI AKAN KAMI KIRIM INISIAL RANDOM SESUAI KETERSEDIAAN!!
Ā
CONTOH NOTES/PESAN: āINISIAL H LOVEā / "INISIAL H STAR"
Ā
Apa saja yang akan kamu dapatkan dari kit ini:
⢠1 Pcs T-Shirt Polos Cotton Combed 30s 100%
⢠Kertas Sticker ukuran A4, sudah di potong sesuai dengan inisial yang di pilih
⢠Cat Fabric 30ml yang tidak akan luntur
⢠Kuas untuk meratakan cat
⢠Baking Paper
⢠Freebies Sticker selama persediaan masih ada.
Ā
Cara Pakai
1. Tempel kertas sticker pada T-shirt dan sesuaikan posisinya
2. Oleskan cat pada pinggiran Kertas Sticker menutupi semua bagian
3. Setelah selesai lepas Kertas Stickernya
5. Taruh Baking Paper di atas T-shirt menutupi bagian yang sudah dicat
6. Setrika secara merata selama kurang lebih 40-60 detik