Product description
Desain yang Praktis dan Stylish
Name Tag Kulit Id Card holder ini memiliki desain praktis dengan dua slot kartu di bagian depan dan belakang serta satu bagian belakang untuk menyimpan uang koin atau kartu tambahan lainnya. Dengan panjang tali maksimal hingga 80cm, produk ini dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengguna.
Produk Name Tag Kulit Id Card holder terbuat dari bahan sintetis premium berkualitas tinggi sehingga sangat awet dan tidak mudah rusak. Selain itu, kulit sintetis pada produk juga memberikan kesan stylish pada pengguna.
Tersedia dalam Berbagai Warna
Produk Name Tag kulit tersedia dalam berbagai warna menarik seperti coklat tua (brown), hitam (black), hijau Tosca, serta pink sehingga dapat disesuaikan dengan selera pengguna.