About this product
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
Tubuh sering terasa pegal karena bekerja seharian? Maka Anda harus merelaksasikan tubuh dengan alat terapi punggung ini. Dibekali 98 magnet di berbagai titik yang akan memberikan energi dan sensasi akupuntur. Lengkap dengan energi panas yang dapat merelaksasikan otot Anda. Mengusung desain rompi, alat terapi ini mudah dan cocok digunakan oleh Anda yang memiliki lingkar pinggang sekitar 99-112 cm.
•Terapi Magnetik dan Panas
•Area Terapi Lebih Luas
•Redakan Pegal dan Nyeri
•Ergonomis dan Nyaman
•Kemudahan Penggunaan
Rincian yang Anda dapatkan untuk pembelian produk ini:
1 x Alat Terapi Punggung Korektor Postur Magnetic Hot Compress
Spesifikasi Alat Terapi Punggung Korektor Postur Magnetic Compress XL
Material : Serat OK Magnetic
Lingkar pinggang 99-112 cm, berat badan sekitar 72.5-90 kg