About this product
Tipe SampulPaperback.
Jumlah Halaman298
PengarangHendriana Werdhaningsih, Wawat Naswati, Desta Wirnas, dan Rinrin Jamriati
ISBN/ISSN978-602-427-158-9
BahasaBahasa Indonesia
PenerbitKemendikbud
Tahun2018
Product description
Penulis: Hendriana Werdhaningsih, Wawat Naswati, Desta Wirnas, dan Rinrin Jamriati
Jumlah halaman: 298 halaman
Ukuran buku: 17,5 x 25 cm
Buku ini merupakan tingkatan lanjutan dari pembelajaran wirausaha di kelas 10 dan 11. Pada Kerajinan akan dikembangkan produk hiasan dan produk fungsional dari limbah. Rekayasa akan mengembangkan produk elektronika praktis dan dengan kendali otomatis. Budidaya akan mengembangkan unggas petelur dan pedaging. Pengolahan akan mengembangkan pangan modifikasi khas daerah dan produk kesehatan.
Siswa akan menjalankan proses pembelajaran yang lebih ditekankan pada simulasi berwirausaha dengan memanfaatkan keterampilan melihat peluang pasar, berpikir kreatif, merancang, memproduksi, mengemas, dan memasarkan.