Pesanan sudah sampe sesuai, pengemasan rapih pengiriman cepat dapet bonus juga jazakillah 🙏🏻
April 16, 2024
E** t** j**
Item: Default
Mantap mantap mantap mantap horree
August 25, 2024
S**i
Item: Default
Mudah2n cocok dan hasilnya bagus
October 2, 2024
R**
Item: Default
Semoga cocok sma anakku
November 2, 2024
l**6
Item: Default
Sesuai yang dipesan
March 11, 2025
E** t** j**
Item: Default
Mantap
September 27, 2024
Apotek Makmur Sehat
71 items
Shop performance
Better than 80% of other shops
Ships within 2 days
68%
Responds within 24 hours
89%
About this product
Nomor Registrasi BPOMSD191554213
Product description
Deskripsi
IMUNPED DROP merupakan suplemen makanan yang mengandung vitamin c dan zinc sulfat. Suplemen ini digunakan sebagai suplementasi zinc dan vitamin c pada anak-anak.
Indikasi Umum
Suplementasi zinc dan vitamin C pada anak-anak
Komposisi
Setiap ml Imunped Drops mengandung : Zinc 5 mg, Vitamin C 40 mg.
Dosis
Diminum satu kali sehari. Anak usia 1-2 tahun: 1 ml, atau sesuai petunjuk dokter
Aturan Pakai
Dapat diberikan bersama atau tanpa makanan
Perhatian
Jangan dikonsumsi melebihi dosis yang dianjurkan. Jangan menggunakan suplemen ini jika diketahui memiliki alergi terhadap komponen produk ini. Tidak boleh diberikan pada anak di bawah usia 1 tahun karena produk ini mengandung pemanis buatan sukralosa. Jaga agar botol tertutup rapat. Jauhkan dari jangkauan anak-anak. Simpan pada suhu dibawah 30 C.
Kontra Indikasi
Hipersensitif
Efek Samping
Pemakaian obat umumnya memiliki efek samping tertentu dan sesuai dengan masing-masing individu. Jika terjadi efek samping yang berlebih dan berbahaya, harap konsultasikan kepada tenaga medis.