Product description
DESAIN BARU!!! Engklek Jumbo Modern 2.0 FREE GACO -
Permainan melatih motorik kasar / Gross Motor Skill Ini adalah modifikasi dari permainan engklek klasik dan engklek jumbo moderen yang pertama.
yaa dengan desain baru dan Free 2 Gaco, si kecil bisa lebih asyik bermain dan berbegerak tanpa kecanduan hp. Daripada anak kecanduan gadget yuuk! dicoba permainan engkleknya dijakmin anak2 akan suka dan ketagihan..
Dengan berbagai pilihan desain menarik yang pastinya membuat si kecil suka.
GROSS MOTOR SKILLS (KETERAMPILAN MOTORIK KASAR)
Apa sih Gross Motor Skills itu ?
GMS adalah kemampuan mengkoordinasi gerakan otot-otot besar yaitu tangan, kaki dan keseluruhan anggota tubuh untuk meningkatkan keterampilan motorik kasar, anak diarahkan untuk melakukan kegiatan yang menggerakkan seluruh tubuh terutama lengan dan tungkai. Dan specialnya di playmat kali ini bukan hanya motorik anak yang terasah, tapi anak-anak juga diperkenalkan pada NUMERIK, BUAH-BUAHAN- HEWAN DLL.
Kami mencoba menghidupkan kembali permainan tradisional dengan konsep moderen dan kekinian sehingga menjadi permainan yang menarik, bermanfaat, dan edukatif. Dengan latihan gerak motorik kasar dan mengedukasi anak-anak untuk mengenal hal-hal dasar.
Permainan ini cocok untuk anak umur 3+
(ukuran sudah kami riset terlebih dahulu agar pas dengan si kecil, tidak terlalu kecil tidak juga terlalu besar)
- DICETAK DI BAHAN FLEXY (BANNER) 250gsm
(tema yang lainnya akan segera menyusul)
terbuat dari bahan kayu dengan sticker menarik: )
SILAHKAN DIPESAN SEBELUM KEHABISAN !!!