udah dicoba dan beneran ampuh matiin serangga. kemarin sore disemprot di jendela & pintu balkon, siang ini udah keliatan banyak serangga yang jatuh dan mati. meski dibilang ga ada baunya, aslinya ketika di spray dan untuk 30 menit awal masih kecium aroma insektisida (meski sudah pakai masker) tapi setelahnya hilang. meski ga meninggalkan noda di furniture dan tembok, tapi kalau kena kaca akan jadi buram (seperti kena air kotor). wajib banget punya, terutama orang2 yg tinggal di apartmen dan punya masalah sama serangga/tomcat.