Komik Pengen Jadi Baik
Komik Pengen Jadi Baik ini gambarnya lucu, ceritanya membumi, dan sangat berisi. Membaca kisah-kisahnya kadang membuat tersenyum, kadang membuat tertawa, tapi seringkali menjadi tercerahkan.
Tutur ceritanya asyik, dengan bumbu komedi menyampaikan pesan-pesan kebaikan serta sunnah Nabi Shalallahu Alaihi Wasallam dalam kehidupan Sehari-hari
Berat : 200 Gram