Masker Tanah Liat Anti Pori & Jerawat dari Pohon Teh & Stroberi Yessica Yessica kini hadir dengan produk baru yaitu Clay Stick Mack, yang tersededia dalam 2 varian yaitu Tea Tree dan Strawberry. Tea Tree: Memiliki sifat Antiseptik yang membuat tea tree cocok untuk mengatasi kulit berminyak. Masker ini juga bisa membersihkan pori-pori tersumbat, dan mengatasi jerawat. Strawberry: Membantu membersihkan pori-pori tersumbat, mencegah adanya jerawat, membuat tekstur kulit menjadi halus.
Cara pemakaian: 1. Lepaskan bagian tutup stick, lalu putar bagian bawah nya untuk mengeluarkan stick. Kunjungi toko > 2.Oleskan ke seluruh wajah secara merata 3. Diamkan selama 10-15 menit, lalu bilas 4.Gunakan 2-3 kali seminggu Disclaimer: Efek produk bisa berbeda di masing-masing kulit, jika terjadi iritasi segera hentikan penggunaan.