Product description
Pupuk Gandasil D sangat cocok untuk tanaman hias maupun tanaman buah, karena hasil yang memuaskan dapat diperoleh dari pengaplikasian terhadap semua jenis tanaman termasuk bunga.
Pupuk Gandasil D merupakan jenis pupuk yang sering direkomendasikan para pakar nutrisi tumbuhan, selain itu Gandasil D menjadi salah satu alternatif pupuk murah dengan hasil yang terbilang maksimal.
Cara Aplikasi Pupuk Gandasil D Sebagai Pupuk Foliar
Pupuk gandasil D digunakan dengan cara dilarutkan ke dalam air kemudian disemprot merata ke tanaman. Larutkan sekitar 20 sampai 30 gram pupuk Gandasil D kedalam air sebanyak kurang
Iebih 10 liter Ini berarti jika Anda hanya ingin menggunakan 1 liter air. cukup gunakan sekitar 2-3 gram pupuk saja. Semprotkan seminggu sampai 10 hari sekali pada tanaman yang ingin dipupuk,
terutama (ranting dan daunnya)
Pengiriman sampai jam 15 WIB apabila pesanan masuk lewat jam 15 WIB akan di kirimkan esok harinya. Jam kerja Senin - Sabtu pabila pesanan masuk hari Minggu akan di kirimkan hari Senin.