uk yang menggunakan mesin penggiling ini lebih konsisten hasilnya ketimbang yang manual. cuma minusnya biji kopi tidak akan turun secara otomatis ketika ada yang nyangkut di dalam grindernya dan mesin ini bisa off sendiri. mungkin karena ada batas lama si mesin ini bekerja. jadi kalau sampai biji kopi tidak turun ke bawah, mesin grinder ini harus di hentak atau di kocok biar biji kopi dan yang nyangkut bisa masuk ke grinder.