Hotpants ini adalah pilihan yang tepat untuk kamu yang ingin tetap terlihat cantik dan nyaman saat santai di rumah. Terbuat dari bahan crinkle airflow premium, hotpants ini pasti adem, nyaman dan tidak mudah kusut.
Ukuran hotpants ini sangat fleksibel dengan lingkar pinggang bisa melar hingga 120 cm. Panjang hotpants adalah 45 cm dan panjang pasaknya adalah 37 cm dengan lingkar paha sekitar 60 cm.
Model celana pendek dengan karet pinggang penuh membuatnya sangat mudah dipakai. Hotpan Crinkle Airflow juga dilengkapi dengan variasi kancing depan sehingga kamu bisa menyesuaikan ukurannya sesuai keinginanmu.huuh