Pupuk Booster Kelengkeng KC 1Kg untuk Tanaman Kelengkeng yang Sulit Berbuah
Pupuk Booster Kelengkeng KC 1Kg merupakan pupuk yang berfungsi untuk merangsang munculnya bunga pada tanaman kelengkeng yang sulit berbuah. Pupuk ini sangat cocok digunakan bagi Anda yang memiliki pohon kelengkang di halaman rumah atau kebun.
Dosis Penggunaan:
- Pohon umur 4-7 tahun: Gunakan 1 bungkus dicampur dengan 8 liter air, lalu siramkan pada pohon.
- Pohon umur 3 tahun: Gunakan setengan bungkus dicampur dengan air sebanyak 8 liter, lalu siramkan pada pohon.
- Pohon umur satu hingga dua tahun: Gunakan satu hingga dua sendok larutkan dalam air sebanyak lima liter.
Pastikan tidak ada daun muda saat proses pemboosteran (pucuk harus sudah menua jangan dalam keadaan bertunas) untuk menghindari kerontokan daun. Tunggu reaksinya selama waktu antara 20 hingga40 hari karena reaksi setiap pohonya bisa berbeda-beda tergantung dari kondisi tanaman itu sendiri.
Perlu diingat bahwa ada beberapa tanaman kelengekng yang rontok setelah diboster dan ada juga beberapa tanama kelengekgng perlu diboster ulang. Oleh karena itu, gunakanlah sesuai dosis agar pupuk booster ini memberikan hasil terbaik bagi pertumbuhan dan perkebunan Anda.