•» Hasil cetak sublim sangat detail, cerah, kontras, menampilkan warna yang tajam dimana seluruh detail dan gradasi dari gambar/desain akan ditampilkan sempurna ke dalam kain.
•» Teknik sublim bersifat lebih permanen karena tinta menyerap ke dalam serat kain, sehingga daya tahannya sama dengan material kain itu sendiri.
•» Menggunakan material Cotton Mix membuat bahan ini lembut, nyaman dipakai dan tahan lama.