About this product
Nomor Registrasi BPOMNA18201201321
Kuantitas per Kemasan2
Berat bersih150g
Jenis PakMultipak
Umur Simpan24 bulan
Negara ProdusenIndonesia
BrandClorismen
Product description
Buat Kamu. Iya, kamu yang punya wajah kusam,
susah cerah jerawatan, bruntusan, punya bekas jerawat,
ada bopeng di wajah. Kita punya solusinya nih, Kuy, gunakan duo combo terbaik.
️Clorismen Soap merupakan sabun batang pertama yang di formulasikan khusus untuk perawatan kulit wajah pria yang terbuat dari bahan - bahan pilihan dan alami diperkaya dengan carbon aktif, collagen dll.
Halal dan Aman. Sehingga dapat membuat kulit anda bersih, tetap sehat alami dan terhindar dari masalah yang menimbulkan jerawat. ️ ️
• Mencegah dan mengatasi jerawat serta bekasnya
• Menormalkan kembali pori-pori yang besar
• Mengurangi minyak berlebih
• Menyehatkan & Mencerahkan kulit
Clorismen Soap - Sabun Pembersih Wajah Pria
Merupakan serum wajah khusus pria dengan kandungan Sea Cucumber Extract yang berperan aktif membantu menyamarkan bopeng pada kulit wajah akibat jerawat, membantu mengecilkan pori-pori di wajah serta membantu mengurangi kerutan dan garis halus pada wajah.
Diperkaya dengan kombinasi Glycol, Glycerin, Polyglutamic acid, Phenoxyethanol, Carbomer, Coconut Cocos Nucifera Oil menjadikan kulit wajah halus, lembut, dan terjaga kelembabannya.
• Membantu menyamarkan bopeng akibat bekas jerawat
• Sebagai Anti-Aging membantu menyamarkan garis halus pada wajah
• Membantu mengurangi tekstur pada kulit wajah
• Melembabkan dan menjaga elastisitas pada kulit wajah
1. Bersihkan wajah dengan sabun cuci muka Clorismen Soap
2. Teteskan Clorismen SC Serum secukupnya pada telapak tangan
3. Gunakan secara merata pada seluruh kulit wajah
4. Untuk hasil yang lebih maksimal, gunakan secara rutin dengan rangkaian perawatan wajah Clorismen Acne Series
Clorismen SC Serum 30ml - Serum Wajah Pria Memudarkan Bekas Jerawat Bopeng