Dari ilustrator best seller “Doodle Land” dan “Doodle Kingdom”.
Semenjak ada gadget, kok jadi males nulis, sih? Boro-boro bikin jurnal, mencatat materi pelajaran sekolah aja malas. Kalau ada fitur kamera pada ponsel, kenapa juga harus mencatat? Toh, catatanku amburadul banget, membuatku malas membaca.