About this product
Jenis GaransiTanpa Garansi
BrandSpeeds
Product description
SPEEDS ALAT CAMPING POTS 003-201
Camping atau berkemah adalah kegiatan yang menyenangkan dan juga menghibur, terlebih jika dilakukan bersama keluarga, teman, ataupun kumpulan.
Kegiatan menikmati alam ini akan memberikan pengalaman dan energi positif, hal ini akan mempengaruhi semangat dan mood.
Bahan Aluminium Anodized (Lapisan Pada Permukaan)
- Penyebaran panas lebih capat dan Merata
2 Lapisan Aluminium Oxide (Lapisan Dalam)
- Tidak menimbulkan bekas hitam mudah dibersihkan
-Tidak mudah lengket dan aman
Handle Anti SLIP dan dilapisi isolator panas
- Pegangan tidak muah slip, dilapisi plastik tebal mencegah tangan terkena panas langsung
- Mudah dibawa handel yang dapat dilipat
Desain penyimpanan terintegrasi, mudah dibawa dan tidak memakan banyak ruang (space)
2in1 Perlengkapan Kemah Set camping, yaitu:
2. Panci XXL (14 x 11 cm )
Material Bahan Bahan: Plastik, Alminium