Product description
HARAP DIBACA DENGAN SEKSAMA
Mengobati sakit mata karena infeksi bakteri (non virus dan jamur )
1. Bersihkan mata dengan kapas yang dibasahi air hangat setiap sebelum ditetes
2. Teteskan langsung ke dalam mata yang terinfeksi
1. Pemberian minimal 5 hari sampai mata membaik
2. Hentikan pemberian jika tidak ada perkembangan baik dari infeksinya
Reaksi dan hasil pengobatan setiap individu kucing bisa berbeda
Kandungan obat terbukti aman, serta telah diresepkan dokter hewan lebih dari 25 tahun
Bila sakit berlanjut segera kunjungi dokter hewan
Diwajibkan pembeli merekam video saat pembukaan paket / unboxing. Tanpa adanya bukti video akan sangat sulit bagi kami untuk memproses keluhan anda.