Pesanannya sama, tdak ada yg rusak, tokonya amanah
August 1, 2023
M**h
Item: -, -
Belum pernah coba. Semoga dapat melebatkan daun daun aglonema ku. Pengiriman cepat. Packing aman
July 27, 2023
M** S**i
Item: -, -
Paket pupuk tidak dikirim tetapi sudah refund.terima kasih
August 10, 2023
u**1
Item: -, -
Terimakasih kembang Sudah sampai
February 5, 2023
r**6
Item: -, -
mantap
September 2, 2023
E** K**n
Item: -, -
Beli pupuk bareng aglo tp dikirim bunganya saja pupuk nya tidak....
August 12, 2023
r**a g**a
Item: -, -
August 5, 2023
N**y ** S**o
Item: -, -
August 3, 2023
H**i
Item: -, -
July 31, 2023
s**1
Item: -, -
July 27, 2023
D**a
Item: -, -
March 6, 2023
@**£
Item: -, -
February 17, 2023
m**s
Item: -, -
February 20, 2023
L**
Item: -, -
Sampai daunnya banyak yg agak kuning, akar bagus
March 12, 2023
p**a n**y
Item: -, -
March 9, 2023
Art plant aglonema
6 items
Product description
Pupuk Gandasil D merupakan Pupuk NPK majemuk dan sebagai pupuk daun foliar berbentuk kristal yang mampu mendorong pertumbuhan tanaman sehingga dapat tumbuh lebih cepat, juga mampu menginduksi fase pertumbuhan vegetatif pada tanaman yakni pada pertumbuhan pada daun. Hal ini terlihat dari kandungan Nitrogen (N) yang lebih dominan dibandingkan unsur dan senyawa lainnya.
Pupuk Gandasil D sangat cocok untuk tanaman hias maupun tanaman buah, karena hasil yang memuaskan dapat diperoleh dari pengaplikasian terhadap semua jenis tanaman termasuk bunga. Pupuk Gandasil D merupakan jenis pupuk yang sering direkomendasikan para pakar nutrisi tumbuhan, selain itu Gandasil D menjadi salah satu alternatif pupuk murah dengan hasil yang terbilang maksimal.
Komposisi Pupuk Gandasil D :
Nitrogen (N) : 20%,
Fosfor (P2O5) : 15 %
Kalium (K2O) : 15 %,
Magnesium (Mg SO4) : 1 %
Dilengkapi dengan unsur-unsur Mangan (Mn). Boron (B), Tembaga (Cu), Kobal (Co) dan Seng (Zn), juga vitamin untuk menunjang pertumbuhan tanaman aneurine, Lactoflavin, dan Nicotinamide, prosentase nutrisi selain nutrisi utama tidak dideskripsikan dalam informasi produknya.
Cara Aplikasi Pupuk Gandasil D
Sebagai Pupuk Foliar
Pupuk gandasil D digunakan dengan cara dilarutkan ke dalam air kemudian disemprot merata ke tanaman.
Larutkan sekitar 20 sampai 30 gram pupuk Gandasil D kedalam air sebanyak kurang Iebih 10 liter Ini berarti jika Anda hanya ingin menggunakan 1 liter air. cukup gunakan sekitar 2-3 gram pupuk saja. Semprotkan seminggu sampai 10 hari sekali pada tanaman yang ingin dipupuk, terutama (ranting dan daunnya)
Berat 100 Gram
#PUPUKDAUN #PUPUKGANDASIL #GANDASIL #PUPUK #GANDASILD
BATAS WAKTU TERIMA ORDERAN SAMPAI JAM 12.00, DIATAS JAM 12.00 AKAN DIPROSES KEESOKAN HARI