Diterima dalam kondisi baik, bersih dan rapi. Kualitas produk cukup oke. Helm lumayan ringan dibanding merk lain dengan tipe serupa.
Semoga materialnya cukup aman, kuat dan tahan lama. Terutama bagian dalam helm (hardfoam dan fabric helm).
Cukup sepadan dengan harga dibawah 200ribu.