Ayam karkas beku potong 9. Tanpa kepala, ceker, bulu, dan jeroan. Berasal dari ayam lokal yang diberi pakan nanas. Sehingga dagingnya lebih lembut, juicy, dan kaya rasa. Berat produk dapat berkurang 10% dari berat beku.
Daging ayam merupakan sumber protein dengan kandungan lemak yang lebih rendah dibandingkan dengan daging merah.
Umur Simpan : 4-9 bulan
- Segera simpan ayam beku di freezer
- Jangan mencuci ayam yang akan disimpan
- Pastikan suhu freezer di bawah 5 derajat Celcius
Tips mencairkan ayam frozen:
- Diamkan di kulkas atau chiller maksimal 2 hari
- Rendam plastik berisi ayam dalam plastik klip dalam air dingin. Ayam yang dicairkan dengan cara ini tidak boleh dibekukan lagi