Product description
Jangan lupa baca deskripsi dan tanyakan ketersediaan stok.
Untuk pengiriman sameday dan instan harap konfirmasi terlebih dahulu dengan admin kami.
Amino Plus adalah pupuk organik cair dengan kandungan Asam Amino lengkap sebagai pengganti pupuk NPK pada umumnya. Selain itu Amino Plus juga berfungsi sebagai penghantar dan mempercepat penyerapan unsur hara makro dan mikro tanah agar bisa digunakan dan dimanfaatkan tanaman untuk tumbuh sehingga memberikan kehidupan mikro organisme tanah yang selama ini menjadi sahabat petani lebih baik.
1. Kandungan asam amino lengkap sebagai pengganti pupuk NPK pada umumnya
2. Penghantar dan mempercepat penyerapan unsur hara makro dan mikro
3. Memberikan kehidupan mikro organisme tanah
4. Merangsang pembentukan daun dan batang
5. Anti stres untuk tanaman sebelum dan sesudah pemindahan
6. Merangsang antibody yang kuat terhadap serangan hama
7. Mengobati penyakit mati ranting pada tanaman keras
8. Sebagai dekomposer yang baik
9. Membasmi hama penggerek, penghisap maupun keong
Pemesanan sebelum jam 1 dikirim di hari yang sama