Product description
HARCOO ONLINE - OnTheGo Blanket adalah selimut multi-fungsi yang didesain khusus untuk digunakan di stroller, gendongan, baby carrier, nursing cover, penutup jendela di mobil, dan lain sebagainya.
•Berbahan Cotton Texture yang lembut dan nyaman di gunakan untuk bayi.
•Terdapat 2 jepit kanan kiri yang dapat digunakan untuk menjepit blanket di baju, di baby carrier maupun di stroller
•Terdapat Karet fleksibel yang dapat menyesuaikan lebar atau bentuk yang diinginkan
Material : Cotton Texture
1. Selimut Gendongan Bayi Depan
2. Selimut Gendongan Bayi Belakang
3. Penutup Ibu Menyusui / Nursing Cover
4. Selimut di Stroller Bayi
5. Selimut bayi saat tidur
6. Penutup kaca mobil agar bayi tidak silau