Product description
Hai, Teman Oliv… Kamu lagi cari tempat menaruh TV yang fungsional dan bikin suasana ruangan jadi lebih hidup? Oliv mau kasih tau kalau OFFO Living punya audio video rack yang kece nih. Desainnya yang simple, handleless, minimalis, tapi manis banget pasti bikin suasana ruangan makin hidup. Rack ini dilengkapi 3 laci yang pastinya cukup untuk kamu menaruh barang-barang kecilmu. Check-out sekarang yuk, sebelum kehabisan.
a.Dimensi Produk : P 1400 mm x L 290 mm x T 515 mm
b. Material : Panel Board 15 dan 18 mm
c. Finishing : Laminate Paper Sonoma Oak Light
- Produk dikirim langsung dari Bogor menggunakan kurir toko.
- Perakitan dilakukan langsung di tempat saat produk tiba.
- Ongkos kirim sebesar Rp 0 yang tertera belum termasuk biaya pengiriman sebenarnya. Akan ada tambahan ongkos kirim yang ditagihkan pada saat pengiriman sesuai dengan jarak lokasi.
Dikirim oleh Ekspedisi/Kargo:
- Produk dikirim dalam bentuk dus pack dan belum terakit. Buku panduan perakitan tersedia di dalam paket.
- Ongkos kirim sesuai dengan bobot barang yang tertera dan akan disesuaikan dengan tarif ekspedisi atau kargo yang digunakan.
- Klaim kerusakan produk harus disertai video dan foto produk yang belum dibuka dari berbagai sisi.
- Klaim diterima maksimal 14 hari setelah barang diterima.
- Jika kerusakan produk disebabkan oleh kesalahan produksi dan mencapai lebih dari 50%, atau produk tidak dapat digunakan sebagaimana mestinya, maka akan diganti dengan produk baru.