Buat kamu yang suka membuat celana jeans, yuk cek kain bahan Soft Jeans Denim Blue 5oz ini! Kain ini dijual eceran dengan harga tertera untuk pembelian per setengah meter. Kamu bisa membeli minimal satu meter.
Warna kain hanya satu yaitu light blue dengan ketebalan bahan sebesar 5 oz. Jangan lupa untuk membaca deskripsi sebelum memulai order ya.
Kami akan memproses orderan yang masuk sebelum pukul 16.00 WIB di hari yang sama. Apabila lebih dari waktu yang ditentukan, kami akan proses pada hari berikutnya.