Apa Itu Lensa Photochromic? Lensa photochromic adalah salah satu jenis lensa yang dapat berubah warna menjadi gelap saat terpapar sinar matahari atau sinar UV.
Berapa lama lensa photocromic berubah warna?
Semakin banyak sinar UV yang diserap, maka lensa akan berubah semakin gelap. Lensa photocromic hanya membutuhkan waktu sekitar 30 detik diluar ruangan untuk menjadi gelap dan membutuhkan waktu antara 2 sampai 5 menit untuk kembali ke normal saat kembali ke dalam ruangan.