Sarung tangan dan kaki ini didesain khusus untuk melindungi tangan dan kaki si kecil agar tidak melukai bagian tubuhnya karena kukunya yg panjang. Selain itu juga berfungsi untuk menghangatkan tangan dan kaki bayi dari udara dingin. Bahannya lembut & menggunakan karet baby sehingga elastis namun aman bagi bayi. NOTE : Untuk Grade B ketebalan & kelembutan bahan satu tingkat dibawah Grade A. Namun masih cukup nyaman dipakai si kecil. Tersedia warna : - Grey - Coksu - Maroon - Magenta - Pink - Army - Dark navy - Lilac - Purple - Peach - Sage green - Mocca - Dark brown yg akan didapatkan dalam pembelian ini : 1 pcs Topi 1 set sarung tangan bayi (kanan & kiri) 1 set sarung kaki bayi (kanan & kiri) untuk set dengan bedong / sleepwear / dress baby bisa ditambahkan di etalase produk kami yang lain. Happy shopping~