Product description
Selamat Datang di PUSTAKA HULWAH.
Dapatkan kemudahan berbelanja produk edukasi ori berkualitas dan ready stok.
Ayah Bunda silakan pesan dan segera kami proses. Happy Shopping.
Alam semesta begitu luas. Di dalamnya tersimpan banyak hal-hal luar biasa yang menarik untuk diketahui. Bagi anak-anak, mempelajari tentang alam semesta, bumi, dan antariksa dengan segala bendanya menjadi hal yang menyenangkan.
Seringkali anak punya antusias yang tinggi saat membaca dan mempelajari ilmu alam semesta dengan segala isinya. Selain itu, belajar tentang alam semesta juga dapat memancing rasa ingin tahu anak. Tentu diperlukan media yang tepat agar rasa keingintahuan anak tentang alam semesta dapat terjawab dengan baik.
Untuk itu kami hadirkan seri terbaru dari kidzopedia, βKIDZOPEDIA ALAM SEMESTAβ. Sarana yang cocok membantu anak dalam mempelajari alam semesta dengan segala isinya secara mudah dan menyenangkan.
Buku pengetahuan sains yang mengulas secara lengkap mengenai alam semesta dengan segala isinya. Berisi penjelasan mengenai apa itu atmosfer Bumi, proses terciptanya Matahari, ukuran dan karakteristik dari benda-benda langit, dan nama-nama planet yang tergabung dalam Tata Surya. Materi disampaikan secara sistematis dengan bahasa sederhana. Dilengkapi gambar-gambar pendukung yang memudahkan anak memahami isi bukunya. Dikemas secara menyenangkan (happy learning) yang mencegah rasa bosan si Kecil saat belajar.
MENGAPA SI KECIL WAJIB PUNYA?
οΈBelajar mengenai alam semesta beserta isinya secara seru.
οΈFull color & ilustrasi menarik.
οΈDisertai sisipan komik singkat setiap bab.
οΈBonus video animasi pembelajaran.
οΈHardcover, buku lebih awet.
οΈCocok untuk koleksi dan penunjang pembelajaran sains SD dan SMP.
Meningkatkan pengetahuan anak mengenai alam semesta beserta isinya.
Mendorong berpikir kritis dan logis.
Menumbuhkan kesadaran untuk menjaga kelestarian alam.
Meningkatkan rasa syukur kepada Tuhan yang telah menciptakan alam.
Yuk, ajak anak belajar alam semesta berserta isinya dengan cara seru dan menyenangkan.
Ukuran 17x24 cm | Tebal 328 hlm I Isi HVS 70gr Fullcolor I Hardcover