"Untuk pengiriman cepat, khusus sepeda berukuran roda 12-20 inci atau barang kecil seperti Aksesoris, silakan menggunakan Go-Send atau Grab"
Ban luar jenis kawat yang bermaterial karet. Dengan ETRTO 622-40 dapat menahan tekanan ban 50-85 PSI. Cocok untuk sepeda dengan rims 700 x 40c.
Telapak smooth top (halus di bagian atas) meringankan kayuhan di medan aspal, sementara di bagian sisinya terdapat knob yang memungkinkan digunakan di jalan rusak.