About this product
- Nomor Registrasi:635931562020
- Jenis Sertifikasi:BPOM
- Rasa:Cokelat
- Jenis Wadah Penyimpanan:Lemari
- Umur Simpan:12 bulan
- Negara Produsen:indonesia
Product description
NUTRICAKE - TEPUNG PREMIKS UNTUK BROWNIES INSTAN TANPA MIXER
- Tepung premiks untuk membuat brownies
- Terbuat dari bahan-bahan pilihan
- Praktis tidak perlu pakai mixer
- Bisa dipanggang atau dikukus
Nutricake BrowniesTepung Kue [230 g] merupakan bubuk pembuat brownies yang sangat tepat dan mudah cara pembuatannya. Dengan bahan-bahan yang terkandung didalamnya memudahkan Anda dalam pembuatannya. Pembuatan kue yang sangat mudah sehingga tidak perlu khawatir menunggu lama maka dari itu sangat cocok untuk menyediakan diacara-acara penting atau keseharian Anda di rumah. Dapat dikukus atau dipanggang dalam oven tanpa perlu menggunakan mixer.
1. Campurkan nutricake brownies dengan sebutir telur, 100g mentega dicairkan /100ml minyak sayur dan 25ml air, lalu aduk.
2. Tuangkan adonan yang sudah diaduk rata ke dalam loyang yang telah diolesi margarin.
3. Panggang dengan suhu 175 C selama 35menit atau kukus selama 30menit.
4. Nutricake brownies siap dinikmati.
Gula, tepung terigu, coklat/keju bubuk, susu bubuk, coklat hitam compound butir, pengemulsi nabati, pengembang.
#nutricakebrownies #nutricake #nutrijell #tepungbrownies #tokokue #brownies #browniescoklat #bolukukus #instant #tepunginstant #tepungkue #cake #bolukukusinstant #kue #roti #bahankue #praktis #nutrijel