•Menggunakan kain crinkle yang berkualitas dan tidak panas.
•Bahan crinkle memiliki keunikan pada teksturnya yang tidak merata dan berkerut-kerut menyerupai kulit jeruk.
• Meskipun tebal, bahan crinkle tetap ringan dan nyaman digunakan sehari-hari terutama saat cuaca panas.
•Bahan crinkle yang kami gunakan merupakan bahan yang premium sehingga tidak mudah kusut ketika dicuci, tidak tipis dan juga nerawang.