Product description
3in 1 Ponco Bivak Matras Produk Multifungsi serbaguna yang mesti kamu miliki kalo kamu mau pergi hiking, apalagi musim hujan gini! Jas hujan ponco lebih nyaman dipakai saat hiking karena kamu juga bisa melindungi tas / carrier kamu dari derasnya air hujan. untuk itu produk ini bisa digunakan sebagai bivak / flysheet untuk kamu berteduh dulu sampai kering. sudah kering dan lapar? tinggal gelar produk ini menjadi alas / matras
- kualitas Premium, tidak mudah robek, tidak bocor, tidak rembes
- ketebalan pas, tidak tipis, namun tidak terlalu tebal sehingga dipakai tetap ringan
Jas hujan lain hanya menggunakan material sisa atau sering disebut bahan import korea, sehingga bahan yang didapat bisa saja berbeda satu dengan yang lain, misalnya taslan import / despo balon / kain lainnya
- Kait / Strap untuk pemasangan flysheet / Bivak
- Setiap sisi ada 2 strap diujung bawah, 1 strap di ujung atas, total 6 strap
- Tali pengencang hoodie untuk menyesuaikan besar kepala
- Aksesoris tali pengencang berbahan plastik agar tidak karatan
- Tempelan Velcro dikedua agar tidak terbang saat dipakai
Ukuran jas hujan Ponco Allsize : Lebar Total 140cm, Tinggi Total 128cm (dibuat melebar agar bisa melindungi barang bawaan, dibuat tidak terlalu tinggi agar tidak menggangu pergerakan)
Dapat Free Pouch untuk menyimpan dan membawa ponco, ukuran pouch : 28 x 18 cm
1. Jas Hujan / Ponco (masukan kepala kelubang hoodie, tempelkan velcro di sisi samping)
2. Flysheet / Bivak (bentangkan tali ikat ditiang, tempatkan ponco diatas tali lalu tancapkan ujungnya ke tanah)
3. Alas / Matras (hindari menggunakan bagian dalam yang berwarna putih, karena akan lebih cepat merusak daya tahan air nya)
Hindari cuci mesin dan penggunaan deterjen, jika kotor, bilas dengan air dan cukup di lap saja jangan disikat, dan hindari menjemur langsung terkena sinar matahari