Tatakan alas pelindung yang berguna untuk mesin cuci,kulkas,meja,kursi atau perlindungan kaki furniture lainnya. Dapat mencegah benturan langsung dengan lantai ketika alat/mesin sedang beroperasi. Selain itu membuat elektronik/perabot kesayangan kita tidak langsung terkena basah/kotoran di lantai. Memberikan ruangan di bawah perabot sehingga mudah dibersihkan.