About this product
- Nomor Registrasi:P-IRT3103304010071-27
- Jenis Sertifikasi:SPP-IRT
- Jenis Wadah Penyimpanan:Lemari
- Organik:Ya
- Usia peringatan:Tidak
- Bumbu Dapur:Organik,Bebas Gluten,Bebas Susu
- Tanggal kadaluarsa:102024
- Kuantitas Per Kemasan:1
- Bahan-bahan:angrik
- Berat bersih:200g
- Umur Simpan:12 bulan
- Negara Produsen:Indonesia
Product description
Tepung Larut, Tepung Garut, Tepung Ararut, atau Arrowroot Flour adalah tepung bebas gluten yang merupakan salah satu sumber karbohidrat alami terbaik. Garut adalah tanaman yang berkembang dengan rimpang yang kaya kandungan pati, banyak ditemukan di Amerika Selatan dan memang berasal dari sana.
Umbi garut adalah makanan jaman penjajahan bahkan mungkin jaman sebelum penjajahan. Namun kini keberadaan umbi garut lumayan susah untuk diperoleh. Umbi garut saat ini lebih sering digunakan sebagai penyembuhan segala macam masalah pencernaan antara lain: maag, perut kembung, sembelit, dan lain sebagainya.
Khasiat tepung garut untuk mengatasi masalah pencernaan telah diketahui sejak abad ke-19. Penelitian yang dilakukan dengan ekspedisi ke benua Antartika pada akhir abad ke-19 hingga awal abad ke-20 yang dipublikasikan di National Center for Biotechnology Information mengemukakan penemuan khasiat tepung garut untuk melancarkan pencernaan. Tepung garut menjadi salah satu obat utama bagi peneliti yang sedang sakit parah dan kekurangan vitamin. Tepung garut berhasil membantu memulihkan kondisi kesehatan peneliti tersebut