Produk bagus dan lengkap. Bikin kunci mobil terlindungi dan makin keren. Sayang bingung nyantolin pengaitnya gimana soalnya kalau dipasang langsung dikunci gabisa jadi harus ditambahin buletan (seperti di foto) untuk bisa dipasang. Tapi gapapa ga mengurangi fungsi dan kerennya produk ini👏🏻