Product description
Cara penggunaan cukup mudah, basahi kulit dengan menggunakan air (disarankan memakai air hangat, agar pori pori kulit terbuka) supaya mudah untuk dibersihkan. Gosok pada bagian daki badan sering menempel, setelah selesai bilas kembali kulit menggunakan air dingin/biasa supaya pori pori menutup kembali.
- Membersihkan badan secara menyeluruh
- Mengangkat debu/sel kulit mati pada kulit
- Mengangkat daki untuk bayi hingga dewasa ( aman untuk bayi )
- Terbuat dari bahan yang sangat halus dan lembut
- Menyerap lebih banyak air
- Tidak Mengakibatkan kulit tergores
Packing : kemasan lucu Opp
ukuran : 11 x 6.5 x 2.5cm ( sangat pas digenggaman tangan )
harga diatas adalah per 1 Biji / satuan